Cara mengaktifkan, Menulis, Menyimpan, dan Menutup Microsoft Word

Cara mengaktifkan microsoft word

Cara mengaktifkan, menulis, meyimpan dan menutup Microsoft Word sangatah mudah. Kamu hanya duduk di depan Komputer dan mengaktifkannya, setelah komputernya aktif langsung saja pilih menu Microsoft Word, maka terbukalah jendela Mokrosoft Word lalu mulailah menulis, setelah habis menulis silahkan disimpan lalu keluar dari Program Microsoft Word. Untuk lebih jelasnya, simak video dan penjelasan  di bawah ini. 


Materi pertama: Pengertian, Fungsi dan jenis microsoft word

Cara mengaktifkan Microsoft word 

Untuk mengaktiftakan Microsoft Word ikuti langkah-langkah berikut ini:

  • Aktifkan Komputer kamu, setelah aktif dan menampilkan menu-menu 
  • Pilih dan klik dua kali menu Microsoft Word, seperti gambar dibawah ini.
Cara mengaktifkan microsoft word

  • Setelah kamu klik dua kali, maka akan tampil jendela Word seperti gambar di bawah ini

Selain cara di atas, kamu juga bisa mengaktifkannya dengan cara klik STAR pada taskbar komputer.

Setelah jendelah Word terbuka seperti di atas, itu artinya kamu berhasil mengaktifkan Program Microsoft Word. 

Cara menulis pada Microsoft Word 

Cara menulis pada Microsoft Word juga sangat mudah, setelah jendela word terbuka seperti di atas, maka mulai menulis dengan dengan mengetik tombol-tombol pada Keyboar sesuai dengan apa yang hendak kamu tulis  seperti gambar di bawah ini.

Gambar tulisan pada Microsoft word


Setelah habis menulis, jangan lupa untuk di simpan karena kalau tidak, tulisan kamu akan hilang dan tidak tersimpan. 

Cara Menyimpan Tulisan pada Microsoft Word

Untuk menyimpan tulisan menjandi sebuah dokumen pada Microsoft Word, ikuti langkah-langkah sebagai berikut: 

  • Klik ikon yang ada di pojok kiri  atas, seperti gambar di bawah.
    Cara menyimpan tulisan


Akan muncul seperti gambar di bawah ini.

  • Silahkan pilih dan klik menu save lalu akan muncul gambar berikut.
    Cara menyimpan tulisan


  • Untuk file name, silahkan di isi sesuai judul yang di inginkan.
  • Setelah itu, silahkan klik save, maka hasil tulisan kamu akan tersimpan di document.

Selain cara di atas kamu juga bisa menekan tombol Ctrl+S pada keyboard dengan cara “tekan dan tahan tombol Ctrl lalu tekan S

Setelah selesai disimpan/save, itu artinya dokumen kamu sudah jadi. Maka sekarang kita akan menutup Program Microsoft Wornya.

Cara Menutup Microsoft Word

Cara menutup Microsoft Word juga sangat mudah, kamu hanya mengeklik lambang Close di pojok kanan atas yang berbentuk tanda (X) maka Microsoft Word akan keluar dengan sendirinya. Perhatikan gambar berikut. 

Cara menutup microsoft word

Nah, seperti itulah cara mengaktifkan, menulis, menyimpan dan menutup Microsoft Word. 

Bagaimana mudah, kan? Mudah dong, asalkan kamu mau belajar, kamu pasti bisa. 

Demikianlah materi ini semoga bermanfaat dan menambah ilmu bagi kalian yang membacanya dan dapat diaplikasikan.  

Terima kasih !!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar